APA PERBEDAAN RENCANA ASESMEN DENGAN PERANGKAT ASESMEN ? (Bagian Ketujuh)

[UJIPEDIA EDUKATIF]
Hallo Sobat Pedia, Kembali lagi di konten UjiPedia Edukatif.

APA PERBEDAAN RENCANA ASESMEN DENGAN PERANGKAT ASESMEN ?

Sobat Pedia, khususnya bagi pada Asesor Kompetensi, sudah tahu belum apa perbedaan Rencana Asesmen dengan Perangkat Asesmen, sehingga dalam penyebutannya tidak salah lagi ?
Jika di postingan sebelumnya kita sudah tau apa saja yang meliputi Rencana Bukti, yuk sekarang kita akan membahas tentang apa saja sih yang mencangkup Perangkat Asesmen ?

3. Penyesuaian (FR.AK 07) yang beralasan dan/atau kebutuhan spesifik tidak harus mengkompromikannya terhadap integritas standar kompetensi, dapat mencakup :
• Penyesuaian proses asesmen disebabkan keterbatasan asesi terhadap persyaratan bahasa, literasi dan numerasi.
• Penyediaan dukungan pembaca, penerjemah, pelayan, penulis.
• Penggunaan teknologi adaptif atau peralatan khusus.
• Pelaksanaan asesmen secara fleksibel karena alasan keletihan atau keperluan pengobatan.
• Penyediaan peralatan asesmen berupa braille, audio/video-tape.
• Penyesuaian fisik tempat/lingkungan asesmen.
• Penyesuaian metode/perangkat asesmen.
• Pertimbangan umur/gender asesi.
• Pertimbangan budaya/tradisi/agama.

Nah lengkap sudah postingan kita mengenai Perbedaan Rencana Asesmen Dengan Perangkat Asesmen

Yuk tungguin postingan kita selanjutnya ya sobat Pedia 🤩

-Salam Kompeten- ✅

#UjiPedia
#BNSP
#SistemLSP
#AsesmenDigital
#AsesmenJarakJauh
#SistemLsp
#DigitalIndonesia
#CMS
#UjiPediaEdukatif
#RencanaAsesmen
#PerangkatAsesmen

WhatsApp: 081321202084
Instagram: ujipedia_indonesia
Facebook: Uji Pedia
Email: [email protected]
Website: ujipedia.com